Site icon SOCCER TIPS NETWORK

Prediksi Bola MLS: Inter Miami vs Cincinnati 25 Agustus 2024

soccertipsnetwork.com – Prediksi Inter Miami vs Cincinnati di MLS yang akan di langsungkan di Venue Chase Stadium (Fort Lauderdale, Florida) pada tanggal 25 Agustus 2024 di jam 06.30 WIB.

Inter Miami pada musim 2024 telah menunjukkan performa yang luar biasa, terutama setelah kehadiran sang bintang Lionel Messi di tim. Messi, bersama dengan pemain-pemain bintang lainnya, sudah memberikan dampak besar pada tim, baik di MLS ataupun berada dalam kompetisi lainnya. Pada musim ini Inter Miami berada di puncak klasemen dengan statistik lebih di unggulkan dibandingkan Cincinnati.

Cincinnati pada musim sekarang telah menunjukkan performa yang memukau dan solid di MLS. Sejak beberapa musim terakhir yang sudah di jalankan, tim ini telah berkembang pesat dan mulai menjadi kekuatan yang patut di waspadai dan diperhitungkan di MLS. Mereka memiliki susunan pemain yang solid maka dari itu dapat bersaing dengan tim besar lain nya di MLS seperti Inter Miami yang akan mereka hadapi.

Pemain Bintang Inter Miami Messi, bersama dengan rekan-rekan setimnya seperti Sergio Busquets, L. Suárez dan Jordi Alba, telah membawa tim ke tingkat yang lebih tinggi dengan penampilan yang solid baik di liga maupun di turnamen lainnya. G. Martino Kepemimpinannya sebagai pelatih di Inter Miami diharapkan dapat membawa timnya ke tingkat yang lebih tinggi, dengan dukungan dari pemain bintang seperti Lionel Messi.

Baca juga: Prediksi Bola MLS: New York City vs Chicago Fire 25 Agustus 2024

Pelatih P. Noonan, yang sudah membantu Cincinnati berkembang, akan terus membuat strategi yang efektif untuk memaksimalkan potensi lebih Cincinnati. Dengan beberapa pemain kunci yang telah berkontribusi besar terhadap performa Cincinnati, baik dalam hal pertahanan maupun penyerangan. Cincinnati sangat efektif dalam strategi pergerakan dari bertahan lalu menyerang.

Prediksi Susunan Tim Inter Miami vs Cincinnati:

Inter Miami (4-4-2): D. Callender, Jordi Alba, M. Weigandt, N. Allen, T. Avilés, Y. Bright, Sergio Busquets, M. Rojas, D. Gómez, L. Messi, L. Suárez

Pelatih: G. Martino

Cincinnati (4-3-3): R. Celentano, D. Yedlin, C. Awaziem, M. Robinson, I. Murphy, O. Nwobodo, P. Bucha, Y. Kubo, C. Baird, Sergio Santos, L. Orellano

Pelatih: P. Noonan

Exit mobile version