soccertipsnetwork.com – Pertandingan lanjutan Liga Italia lainnya akan mempertemukan Atalanta vs Fiorentina yang akan di gelar di stadion Gewiss Stadium (Bergamo) pada tanggal 15 September 2024 di jam 20:00 WIB.

Atalanta selaku tuan rumah sedang dalam keadaaan sulit karena dalam beberapa pertandingan terus menuai kekalahan sedangkan Fiorentina yang di sebut sebagai underdog musim ini belum mengalami kekalahan dalam 5 pertandingan terakhir.

Atalanta dalam pertandingan terakhir harus menelan kekalahan 4-0 saat bertandang ke kandang Inter Milan sedangkan Fiorentina berbeda nasibnya saat menjamu tamunya Monza harus berakhir imbang dengan skor 2-2.

Fiorentina beruntung karena bisa comeback padahal sempat tertinggal 2 gol, namun bisa membalas dan menahan imbang Monza.

Dalam 5 pertemuan terakhir antara Atalanta vs Fiorentina, Atalanta hanya meraih 1 kemenangan, 3 kekalahan dan 1 seri sedangkan Fiorentina berhasil memimpin 3 kemenangan, 1 kekalahan dan 1 seri.

Baca juga: Prediksi Genoa vs AS Roma 15 September 2024

Adapun 5 pertandingan terakhir Atalanta meraih 1 kemenangan dan 4 kekalahan sedangkan Fiorentina meraih 1 kemenangan dan 4 seri.

Prediksi Susunan Tim:

Atalanta (3-4-2-1): M. Carnesecchi, B. Djimsiti, D. Zappacosta, R. Bellanova, M. Ruggeri, M. de Roon, M. Pašalić, Éderson, M. Brescianini, L. Samardžić, M. Retegui

Pelatih: G. Gasperini

Fiorentina (4-3-3): P. Terracciano, C. Biraghi, R. Gosens, Dodô, L. Ranieri, P. Comuzzo, D. Cataldi, R. Mandragora, A. Colpani, M. Kean, L. Beltrán

Pelatih: R. Palladino

By admintips

Selamat datang di Soccer Tips Network prediksi bola terbaik untuk hari ini, besok dan untuk semua pertandingan yang akan datang

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *